Mendengar langsung cerita para pelaku UMKM di lapangan, memahami dinamika dan tantangan yang mereka hadapi sehari-hari, serta memastikan suara dan pengalaman mereka tersampaikan dengan utuh.